Assalamalaikum. Salam sejahtera untuk kita semua, kali ini saya akan memberikan sebuah tutorial bagaimana cara membuat Blog Blogspot lengkap dengan gambar, Blog merupakan sebuah website personal yang dimilki seseorang sebagai sarana untuk membagikan sebuah informasi ataupun pengetahuan yang dimilikinya kepada umum untuk mereka yang mengunjungi blog tersebut. biasanya blog dengan platform blogger ditandai dengan eksistensi domain blogspot (contoh: www.domainanda.blogspot.com ). sebenarnya membuat sebuah blog tidaklah sulit, yang sulit itu adalah cara mengembangkan blog tersebut.
karena Blogger di buat oleh perusahaan Google, jadi hal yang pertama untuk membuat sebuah blog anda harus memiliki akun Google, jika anda belum memilikinya silahkan buat akunnya terlebih dahulu Disini . Lalu lanjutkan ketahap berikut ini.
- Lalu masuk kedalam Blogger : www.blogger.com
- Setelah Masuk silahkan pilih Blog Baru
- Setelah itu, silahkan masukkan Judul, dan Alamat Blog anda yang diinginkan. dan Pilih Template sesuai selera.
- Selesai.